Pantai Karang Hawu memiliki panorama alam yang indah, udaranya sejuk, dan hamparan pasirnya yang luas dan lembut. Di tempat ini, pengunjung dapat melakukan aktivitas seperti surfing, berenang, dan memancing. Selain itu, pengunjung juga dapat berlari-lari, jalan santai, maupun duduk bersantai di atas pasir yang lembut sambil menghirup udaranya yang sejuk dan melihat tebing dan karang yang tampak menakjubkan.Konon, karang yang menjorok ke laut itu merupakan singgasana Nyai Roro Kidul, penguasa Laut Selatan. Pada beberapa cekungan batu karang itu terdapat genangan air yang jernih. Banyak para pengunjung yang memanfaatkan air itu untuk mandi atau membasuh mukanya karena hal itu diyakini dapat membawa berkah. Bahkan tak sedikit pengunjung yang sengaja memasukan air tersebut ke dalam botol untuk dibawa pulang.
PANTAI KARANGHAWUdi terletak Ds. Cikakak Kec. Cisolok - +/- 12 km dari pelabuhan ratu
menuju lokasi dapat ditempuh dengan menggunakan mobil / motor
karang yang menjorok ke laut
bukit-bukit yang rindang oleh pepohonan
mitos makam Nyai Roro Kidul
PANTAI KARANGHAWUdi terletak Ds. Cikakak Kec. Cisolok - +/- 12 km dari pelabuhan ratu
menuju lokasi dapat ditempuh dengan menggunakan mobil / motor
karang yang menjorok ke laut
bukit-bukit yang rindang oleh pepohonan
mitos makam Nyai Roro Kidul
Tidak ada komentar:
Posting Komentar